AKSI puluhan komunitas dan Lembaga Swadaya Masyarakat menyerukan penyelematan Harimau Sumatera (Panthera Tigris Sumatrae) dalam aksi Hari Harimau Sedunia (Global Tiger Day), Jum’at (29/7/2016) di pelataran Masjid Raya Baiturrahman, Banda Aceh.
Selain berorasi seruan penyelamatan Harimau Sumatera, peserta berjalan menuju Pasar Atjeh dimana melakukan flashmob (goyang pinguin) di pelataran Pasar Atjeh Banda Aceh.[]
Seorang anak berumur 8 tahun nekat belajar mengendarai motor di jalan kebun gampong Jumur Uluh, Kecamatan Wih Pesan, Bener Meriah. Kamis, (14/1). Foto Pozan Matang.
THE Lego Movie yang dinanti-nati akhirnya hadir juga menuntaskan penantian dari sejumla fans berat. Film yang dicap sebagai salah satu film yang sangat aman untuk...
HIMPUNAN Mahasiswa Sipil (HMS) Fakultas Teknik Universitas Syiah Kuala akan kembali menggelar Lomba Berhitung Fakultas Teknik (LBFT) ke XIX di Banda Aceh, ,Sabtu...
PEMERINTAH Aceh melalui Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Aceh secara resmi merilis sejumlah event “The Light of Aceh†pada tahun 2017 baik bertaraf...
Belum ada komentar